Sangatta

Disdik Kutim Meninjau Langsung Ujian Sekolah di SD YPPSB 3

170
×

Disdik Kutim Meninjau Langsung Ujian Sekolah di SD YPPSB 3

Sebarkan artikel ini

Sangatta – Mewakili kepala dinas pendidikan kabupaten Kutai, Timur, Kasi Kurikulum dan Evaluasi SD Muhammad Syaiful Imron, S. Pd., M. Si. Melakukan kunjungan kerja ke SD YPPSB 3, Sabtu (28/4).

Setelah diterima di ruang sekretariat ujian sekolah, kasi Kurikulum dan Evaluasi SD didampingi kepala sekolah SD YPPSB 3 meninjau langsung ruangan ujian.

Kunjungan kerja ini dalam rangka memantau pelaksanaan ujian sekolah serentak di Kabupaten Kutai Timur tanggal 26-28 April 2018.

Kasi Kurikulum dan Evaluasi SD Muhammad Syaiful Imron menyampaikan apresiasi yang tinggi dan ucapan terima kasih kepada SD YPPSB 3 telah melaksanakan ujian sekolah dengan baik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *